Friday, December 3, 2010

Beberapa Alasan Untuk Memiliki Sebuah BLOG

Beberapa Alasan Untuk Memiliki Sebuah BLOG - Dengan Judul Postingan ini Mengingatkan Kita Sewaktu Belum Mempunyai Blog.Dan seiring dengan Awal Mula mengenal dunia internet,kemudian mulailah sering mencari informasi melalui media online via internet.
Beberapa orang teman menyarankan melakukan Pencarian melalui penelusuran Via search Google.dari hasil penelusuran Via Google maka Kita di hantarkan kepada informasi yang hendak kita ketahui,dan yang lebih menarik informasi-informasi ini ternyata hampir 80% berasal dari blog-blog para master blogger yang sudah lama berkecimpung di dunia Blogger.

Beranjak dari kenyataan ini,Mulailah saya Berfikir ingin mempunyai sebuah blog.Ada beberapa alasan Yang mendorong saya untuk memiliki Sebuah blog Pribadi.

1.Sebagai media baca

Memiliki Sebuah Blog Pribadi Akan lebih Mudah Untuk membaca Dengan seksama Artikel2 yang kita Sukai,yang Mungkin sebelumnya kita membacanya pada blog master yang telah kita dapatkan dari hasil Penelusuran google.Mungkin Dengan Menyalin Ulang Pada blog kita maka kita akan Dengan mudah untuk Membacanya lebih fokus lain waktu.

2.Sebagai Sumber Pengetahuan.

Dengan Sering membaca informasi atau hal2 yang baru Maka otomatis kita akan mendapatkan wawasan baru tentang hal yang baru tersebut,untuk ini saya lebih suka berkunjung ke blog2 yang memiliki artikel2 yang berkualitas,dengan artian dapat membangkitkan semangat baru dan aura Postif dalam diri kita.

3.Sebagai Sumber informasi.

Sudah Kita maklumi Bersama sumber informasi tercepat saat ini Adalah Melalui media internet,informasi-informasi ini mungkin kita dapatkan pada website yang telah di percaya memberikan informasi yang bisa kita pegang,dan informasi-informasi ini akan lebih di kenal luas dengan di dukung Blog-blog yang menyalin Ulang atau Mendukung informasi sejenis.

3.Sebagai Tempat Berbagi.

Blog Juga merupakan sarana Untuk berbagi Pengetahuan atau Informasi.Dengan memiliki Sebuah Blog maka kita Akan Lebih Mudah memberikan Informasi Lebih luas,bahkan bisa berbagi informasi Samapai ke luar Negri,dan plosok-plosok indonesia.Seperti yang telah Kita temui Pada blog master yang Pengunjung Nya Bisa ribuan Per JAM,kebayang berapa informasi Yang dapat Di sampaikan melalui blog Kepada para pencari Informasi yang mereka butuhkan.

Mungkin beberapa alasan Tersebutlah Akhirnya Kita Berpikiran untuk memilki sebuah blog.Untuk Selebihnya Mungkin teman2 Dapat menambahkan dengan Versi masing2 Melalui form komentar Yang telah di Sediakan oleh MR.blogger.com



No comments:

Post a Comment